Skip to main content

Cara Menjadi Public Speaker Handal, Serta Dapatkan Sertifikasi Resmi dari BNSP

expert-in-character-building

JAKARTA – Di era persaingan bebas seperti ini segala profesi harus memiliki sertifikasi. Begitu juga sebagai seorang Public Speaker. Harus lulus uji kompetensi.

Karena belum menguasai skill public speaking yang tepat tersebut, seringkali speaker memiliki tingkat kepercayaan diri yang tidak maksimal. Ketika seorang speaker kurang percaya diri, tentu hal ini akan berpengaruh juga pada kredibilitasnya.

Persoalan kredibilitas, pengembangan skill public speaking, dan hambatan-hambatan lain. Terkait profesi speaker inilah alasan dibukanya program khusus Public Speaking Training & Certification Program bersama ESQ selama 2 hari, secara online.

Baca Juga

Dipandu langsung oleh pakar public speaking, Coach Rendy Yusran. Menghadirkan peserta dari berbagai profesi seperti dosen, trainer, profesional MC, ibu rumah tangga , coach bahkan model.

Para peserta diajarkan cara membuat naskah pidato, cara mendelivery modul, dan masih banyak lagi.

Semua materi yang disampaikan sesuai dengan Standar Kompetensi Kerja Nasional Indonesia (SKKNI) yang ditetapkan oleh Menteri Ketenagakerjaan Republik Indonesia No 307 Tahun 2014.

BACA JUGA  Seminar Kecerdasan Emosi Lembaga Administrasi Negara di Agustus 2019

Dengan demikian, setelah mengikuti program peserta akan mendapatkan skill tambahan dan akan mengikuti uji kompetensi untuk mendapatkan sertifikasi resmi dari BNSP. Yang dapat menunjang karir profesional.

Leave a Reply

This site uses Akismet to reduce spam. Learn how your comment data is processed.