Skip to main content

Cara Tumbuhkan Motivasi Yang Kuat Di Dalam Diri

expert-in-character-building

Impian dan cita-cita itu hanya bisa diraih, bila kita memiliki motivasi yang kuat. Buktinya sudah banyak dilakukan oleh orang-orang sukses dan bahagia di seluruh dunia.

Contohnya BJ Habibie, Jack Ma, Bill Gates, dan masih banyak lagi. Apa yang mereka raih tentu telah melewati berbagai tantangan dan rintangan. Mereka mampu keluar dari belenggu dan memotivasi diri, hingga saat ini diakui dunia.

Apakah sahabat ESQ ingin mampu meraih bahagia dan sukses seperti mereka? Jika ya, yuk kita mulai dengan belajar menumbuhkan motivasi yang kuat di dalam diri.

Berikut caranya:

Great Character Series, Cara Tumbuhkan Motivas

#1 Ciptakan Sensasi

Coba ciptakan sesuatu yang bisa membangkitkan dan membangunkan semangat Anda. Contohnya, Anda berpikir hari esok akan mendapatkan keuntungan 1 Milyar. Kedengarannya mustahil, tapi sensasi tersebut bisa memicu semangat untuk bekerja dan bekerja.

 

Tips Motivasi Diri, Motivator Indonesia, ESQ 165 Great Character Series

#2 Pikirkan Kematian

Sesekali pikirkan tentang kematian diri sendiri. Meski tidak bisa diprediksi, membayangkan saat terakhir hidup bisa membawa emosi dan sensasi untuk berbuat lebih banyak lagi, selama masih hidup

BACA JUGA  Ketekunan Anda adalah Kekuatan yang Berharga

 

ESQ Training, Motivasi, Motivator Indonesia, Training ESQ

#3 Hampiri Bayangan Ketakutan Itu

Ketika Anda diselimuti bayangan ketakutan, kecemasan, dan sejenisnya, jangan berlari. Datang dan nikmati rasa itu dan cobalah mengatasinya. Jika berhasil itu akan meningkatkan keyakinan dan memotivasi diri mencapai hidup lebih baik.

 

Motivator Indonesia, ESQ Training

#4 Biasakan dan Berlatihlah

Ini harus dan menjadi salah satu hukum wajib bila ingin mewujudkan apa yang diimpikan selama ini. Jika ingin bahagia dan sukses, biasakan diri dan berlatih untuk merasa senang, bahagia, dan fokus meraih tujuan yang dibuat.

 

ESQ Training 165, Training ESQ 165, Tips Motivasi, Motivasi Diri

#5 Kembangkan Tujuan

Jangan terpaku pada satu tujuan seserhana. Tujuan sederhana membuat Anda tidak memiliki kekuatan lebih. Padahal meraih sesuatu membutuhkan tantangan dan kekuatan. Pasang tujuan hidup yang besar untuk membangkitkan motivasi diri.

Bila 5 cara di atas dirasa kurang cukup, Anda bisa mengikuti “TRAINING ESQ 165 THE MISSING POWER” – Unlock You True Power.

Training yang akan membantu kita membuka kunci kekuatan sejati. Kekuatan yang akan mendorong dan memotivasi diri bergerak dengan tepat meraih KEBAHAGIAAN dan KESUKSESAN.

BACA JUGA  Butuh Training Motivasi Kerja Karyawan | Motivasi Belajar Anak ?

 

Dapatkan tulisan-tulisan yang menginspirasi dari ESQ 165 Great Character Series dengan like halaman facebook https://www.facebook.com/esqtraining/

 

Anda Ingin segera meraih pencapaian tertinggi dalam hidup Anda?
Dapatkan Informasi Training, Tips Menarik dan Artikel Inspiratif dari ESQ 165 melalui email Anda

 

Leave a Reply

This site uses Akismet to reduce spam. Learn how your comment data is processed.