Skip to main content

Program pelatihan, mentoring dan sertifikasi bagi Anda para Trainer/Facilitator/Learning Designer untuk mengembangkan kompetensi diri secara optimal. Membekali Anda dengan pengetahuan menjadi Trainer Profesional yang GREAT IMPACT dan keterampilan dalam merancang materi sesuai kebutuhan, sehingga dapat menginspirasi, memotivasi, serta menggerakan peserta mencapai tujuan.

Sesi 1: 17-19 Maret 2023

Sesi 2: 31 Maret – 2 April
2023

Offline & Online (Zoom)

08:00 s/d Selesai

WHY CHOOSE
GREAT TRAINER DEVELOPMENT

GREAT TRAINER DEVELOPMENT

GREAT TRAINER DEVELOPMENT

Dewasa ini, pelatihan SDM sedang banyak diminati oleh setiap individu maupun perusahaan untuk meningkatkan kualitas mental dan pengembangan kompetensi secara optimal. Kegiatan satu ini memang menjadi salah satu solusi tepat dalam mencapai keberhasilan, sesuai harapan.

Namun sayangnya, sebagian besar dari program pelatihan/training yang diselenggarakan kurang berjalan efektif dan tidak memberikan impact besar bagi peserta. Kegagalan implementasi pelatihan/training disebabkan banyak faktor, seperti training tidak tepat sasaran, penyampaian kurang tepat, dan Trainer/Pengajar yang tidak mengetahui permasalahan yang dihadapi peserta secara tepat pula.

Oleh karena itu, ESQ Leadership Center menghadirkan GREAT TRAINER DEVELOPMENT untuk mengatasi permasalahan diatas dan menjadikan Anda Trainer Profesional yang Great Impact. Memiliki keterampilan dalam merancang materi sesuai kebutuhan, sehingga dapat menginspirasi, memotivasi, serta menggerakan peserta mencapai tujuan.

The GREAT 8th Module Program

Sesi 1: 17-19 Maret 2023

Sesi 2: 31 Maret – 2 April
2023

Online (Zoom)

08:00 s/d Selesai

BENEFIT

– Menjadi Trainer/Facilitator/Learning Designer yang mampu memberikan GREAT IMPACT  kepada audiens, yakni memberikan inspirasi dan motivasi untuk menjadi pribadi lebih baik.

– Menciptakan pelatihan serta pengembangan SDM yang tepat sasaran, terstruktur dan terukur. Dengan begitu, pelatihan memberikan manfaat yang besar bagi individu maupun keberhasilan perusahaan.

Membuat rancangan pembelajaran yang komprehensif  yang dilengkapi dengan metode mengajar active learning, sehingga kegiatan belajar menjadi interaktif dan tidak membosankan. Peserta/karyawan/tim kerja berkontribusi penuh dalam pembelajaran.

– Menguasai strategic thinking dalam implementasi program untuk mencapai keberhasilan. Mulai dari menganalisa kebutuhan, merancang, mengembangkan, hingga mengevaluasi strategi organisasi.